Liburan ke Bali sangat identik dengan tempat wisata pantai pasir putih, salah satunya objek wisata pantai Kuta Bali. Saya yakin, anda menemukan halaman ini karena anda mencari informasi mengenai tempat wisata pantai Kuta Bali. Maka dari itu, mohon lanjutkan membaca halaman ini! Karena terdapat informasi mengenai hal-hal yang perlu anda ketahui sebelum berkunjung ke pantai […]
Kuta - Semua Hal Yang Perlu Anda Tahu Mengenai Liburan Di Kuta Bali
Kawasan objek wisata Kuta lokasinya berada di sisi barat daya pulau Bali. Seperti yang anda tahu, kawasan pariwisata ini adalah lokasi objek wisata yang paling terkenal di Bali, Yang paling terkenal adalah objek wisata pantai Kuta. Area kawasan Kuta Bali sangat luas! Dengan luas wilayah 17,52 kilometer persegi. Dengan wilayah yang lumayan luas, di area ini terdapat banyak sekali atraksi wisata, fasilitas liburan yang menarik, serta pilihan akomodasi di semua anggaran.
Kawasan Pariwisata Kuta
Photo by Jeremy Bishop.
Lokasi kawasan pariwisata ini sangat strategis. Karena hanya memerlukan beberapa menit untuk sampai dari Bandara Internasional Ngurah Rai. Selain dekat dengan bandara Ngurah Rai, kawasan ini juga berdampingan dengan kawasan wisata terkenal di Bali selatan. Seperti Legian, Seminyak, Jimbaran, Canggu. Bahkan Legian dan Seminyak dapat anda capai dengan berjalan kaki.
Dulu kawasan wisata ini adalah sebuah desa nelayan. Namun terjadi perubahan signifikan, dan menjadi kawasan wisata terkenal semenjak tahun 70-an. Penyebabnya karena memiliki pantai pasir putih dengan bentangan yang sangat panjang serta landai. Selain itu, berdekatan dengan Bandara Ngurah Rai, membuat kawasan ini surga bagi investor. Terutama investor di bidang akomodasi, tempat makan, aktivitas liburan serta tempat belanja.
Setiap hari kawasan ini ramai dengan kunjungan wisatawan, membuat lalu lintas jalan raya dipenuhi dengan kendaraan terutama di sore hari. Walaupun kawasan wisata ini selalu ramai, namun tetap menjadi destinasi wisata favorit di Bali dengan ribuan pengunjung yang dapat setiap tahun. Jika anda ingin merencanakan liburan di Kuta Bali baik bersama keluarga, anak-anak dan teman, maka pada halaman ini terdapat kompilasi informasi mengenai objek wisata, aktivitas liburan, tempat makan yang ada di Kuta Bali. Tentunya informasi wisata selalu terupdate dengan perkembangan pariwisata terbaru.
Pia Legong – Wisata Kuliner Khas Bali Untuk Oleh – Oleh Liburan
Di Bali banyak kok pedagang bakpia, tapi kenapa Pia Legong Bali begitu terkenal di kalangan wisatawan Indonesia yang liburan ke Bali? Jawabannya saya juga tidak tahu, walaupun saya sudah pernah mencoba. Apabila anda ingin membeli Pia Legong saat liburan di Bali, ada baiknya anda melanjutkan membaca halaman ini! Karena anda akan menemukan informasi, cara membeli […]
10 Pantai Terindah Di Bali & Terbaik Untuk Dikunjungi
Apakah pembaca ingin tahu daftar 10 pantai terindah di Bali dengan pasir putih bersih, pemandangan sunset, populer dan layak dikunjungi? Jika pembaca menjawab iya! Mohon melanjutkan membaca halaman ini! Tempat Wisata Pantai Daya Tarik Utama Pariwisata Bali Daya tarik utama pariwisata Bali terdapat pada tempat wisata alam. Seperti, danau alami, pantai pasir putih, pemandangan gunung […]
Warung Wardani Denpasar – Menu Nasi Campur Halal Khas Bali
Liburan ke Bali tidak hanya identik dengan mengunjungi tempat wisata di Bali atau mengikuti aktivitas liburan seru. Pulau Bali juga menyediakan banyak pilihan kuliner yang dapat anda coba untuk pengalaman wisata kuliner. Salah satu warung makan di kota Denpasar Bali yang dapat saya rekomendasikan untuk anda coba adalah Warung Wardani Denpasar Bali. English Language, ”Wardani […]
20 Tempat Wisata Untuk Dikunjungi Bali Untuk Yang Belum Pernah Liburan Ke Bali
Saat merencanakan liburan ke pulau Bali, hal pertama yang akan anda cari adalah informasi mengenai objek wisata yang ada di pulau Bali. Setelah anda mendapatkan informasi mengenai tempat wisata menarik di pulau Bali, maka anda akan diskusikan kepada keluarga, teman, pasangan yang akan anda ajak berlibur ke Bali. Kemudian, bagi anda yang sudah pernah berlibur […]
Nasi Pecel Bu Tinuk Kuta – Tempat Makan Halal Di Bali
Saat liburan ke pulau Bali, wisatawan Indonesia tidak hanya mengunjungi tempat wisata terkenal, seperti pura Uluwatu atau Pura Tanah Lot. Wisatawan Indonesia juga mencoba wisata kuliner. Lebih lanjut, wisata kuliner Bali tidak hanya di ramaikan dengan hidangan khas Bali saja. Pedagang masakan Jawa dan kuliner daerah lain di Indonesia juga tidak kalah bersaing untuk memenuhi […]
Pantai Dreamland / New Kuta Beach – Daya Tarik, Lokasi & Tiket Masuk
Objek wisata di pulau Bali sangat identik dengan tempat wisata pantai pasir putih. Maka dari itu, sebagian besar wisatawan yang berlibur ke Bali, pasti akan menyempatkan diri untuk mengunjungi salah satu pantai pasir putih yang ada di pulau Bali. Bagi anda yang pertama kali liburan ke Bali, pasti akan memiliki pertanyaan! Pantai pasir putih yang […]
Ayam Betutu Gilimanuk – Wisata Kuliner Khas Bali Halal & Enak
Hallo pembaca, apa kabar hari ini? Semoga sehat selalu ya dan ingat selalu menyempatkan untuk liburan terutama ke Bali! Khusus untuk halaman ini, saya menuliskan mengenai salah satu kuliner khas pulau Bali yang sangat populer terutama bagi wisatawan Indonesia yang liburan ke Bali. Nama masakannya adalah Ayam Betutu Gilimanuk. Oleh karena anda membaca halaman ini, maka […]
Nasi Pedas Bu Andika Kuta – Peta Lokasi, Menu Halal, Harga Makanan
Sebagian besar wisatawan Indonesia saat liburan ke Bali akan mencari dan memilih tempat menginap di salah satu hotel di tempat wisata Kuta Bali. Selain mencari tempat menginap, anda pasti akan memikirkan untuk mencari tempat makan. Salah satu tempat makan halal di Kuta Bali favorit wisatawan Indonesia adalah tempat makan Nasi Pedas Bu Andika. Di halaman […]
10 Pantai Bali Favorit Wisman Tiongkok dan India Saat Berlibur Ke Bali
Saat anda liburan ke salah satu pantai pasir putih di pulau Bali, anda pasti akan melihat banyak wisatawan asing. Namun saat ini wisatawan asing yang liburan ke Bali tidak lagi di dominasi wisatawan Australia, walaupun jumlah kunjungan wisatawan Australia ke Bali masih yang tertinggi. Selain wisatawan Australia, wisatawan Tiongkok dan wisman India juga mendominasi jumlah kunjungan […]